Kelebihan & Kekurangan Infinix GT 20 Pro
Kelebihan:
- Layar AMOLED 144Hz dengan 1 miliar warna.
- Performa kencang berkat Dimensity 8200 Ultimate.
- Kamera 108MP dengan OIS, hasil foto lebih tajam.
- Audio berkualitas tinggi berkat speaker JBL.
- Baterai besar 5000mAh dengan fast charging 45W.
Kekurangan:
- Tidak ada slot microSD, jadi penyimpanan terbatas.
- Sertifikasi IP54 masih terbatas, belum bisa tahan air sepenuhnya.
- Material plastik di bagian belakang terasa kurang premium.
Worth It atau Tidak?
Harga Infinix GT 20 Pro dibanderol Rp3-4 jutaan, menawarkan spesifikasi dan fitur yang sulit dikalahkan di kelasnya. Layar 144Hz, performa kencang, kamera mumpuni, dan audio dari JBL membuatnya pilihan menarik, terutama buat gamer dan pengguna yang butuh HP bertenaga.
Baca Juga
Advertisement
Tapi, kalau kamu butuh HP dengan ketahanan air lebih baik atau material premium, mungkin bisa mempertimbangkan pilihan lain.
Jadi, gimana? Tertarik buat beli Infinix GT 20 Pro?
Baca Juga
Advertisement
Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Elektronik, Anime, Game, Tech dan Berita Tekno lainnya setiap hari melalui social media TechnoNesia. Ikuti kami di :
- Instagram : @technonesia_id
- Facebook : Technonesia ID
- X (Twitter) : @technonesia_id
- Whatsapp Channel : Technonesia.ID
- Google News : TECHNONESIA