3. Tecno POVA 6: Performa Gahar, Baterai Jumbo
Tecno POVA 6 hadir dengan layar AMOLED 120Hz 6,78 inci, chipset MediaTek Helio G99 Ultimate, RAM 8-12GB, dan memori internal 256GB. Performanya mencapai skor AnTuTu 434.555.
Baterai 6000mAh-nya dilengkapi 70W Ultra Charge, dan kameranya 108MP PD AF + 32MP. NFC, speaker stereo, dan audio jack 3,5mm melengkapi fitur-fiturnya.
Harga mulai dari Rp2,7 jutaan (8/256GB) dan Rp3,1 jutaan (12/256GB).
4. Infinix GT 20 Pro: Gaming Canggih, Layar Responsif
Infinix GT 20 Pro menggunakan prosesor MediaTek Dimensity 8200 Ultimate dengan RAM 8-12GB dan memori internal 256GB. Performanya mencapai skor AnTuTu 910.000.
Layar AMOLED 6,78 inci Full HD+ dengan refresh rate 144Hz dan touch sampling rate 360Hz ini mendukung performa gaming.
Kamera belakangnya 108MP (OIS), 2MP (makro), 2MP (depth), dan kamera depan 32MP. Baterai 5000mAh mendukung fast charging 45W. NFC, speaker stereo, USB Type-C, dan fingerprint in-display scanner melengkapi fiturnya.
Harga varian 8/256GB mulai dari Rp4,2 jutaan dan varian 12/256GB mulai dari Rp4,4 jutaan.
Discussion about this post